Hatiku Surgaku Rumahku Surgaku

Selasa, 22 Mei 2018

komite olimpiade indonesia

FX. Office Tower Lt. 17, Jalan Jendral Sudirman, RT.1/RW.3, Gelora, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10270


VISI

Terwujudnya  masyarakat  olahraga Indonesia yang dapat  mengimplementasikan gerakan Olimpiade  dan nilai-nilai  luhur Olympism serta berperan aktif  mendorong pencapaian prestasi pada pekan Olahraga Internasional.

MISI

1. Menyebarluaskan  gerakan  Olimpade  yang  dilandasi  nllal-nilai   luhur    olimpisme   dalam olahraga dan pendidikan kepada generasi muda di   seluruh Indonesia.
2. Melaksanakan tugas sebagai duta negara dalam setiap partisipasi pada pekan    olahraga   internasional.
3. Menyelenggarakan pelatihan administrasi   keolahragaan  secara    berkelanjutan  sesuai   dengan prinsip dasar olimpisme.
4. Mendorong pengembangan high performance sport program (sistem pembinaan   olahraga atlit)  dan sport for all (olahraga kemasyarakatan).
5. Mengimplementasikan    serta  menjaga  sikap  anti   diskriminasi   dan    kekerasan    dalam   olahraga.
6. Mendorong partisipasi kesetaraan gender di semua tingkat kegiatan olahraga.
7. Mengimplementasikan seruan anti doping dunia.
8. Mengupayakan usulan penyelenggaraan Indonesia sebagai tuan  rumah    Olympic  Games secara mandiri  dan atau bersama negara lain untuk    mempercepat  perolehan  kemajuan pembangunan di segala bidang.

STRATEGIC PLAN KOI

1. Membuat    standarisasi    kriteria    pengiriman   kontingen    ke   Pekan   Olahraga Internasional  yang berkordinasi dengan pemerintah  dan induk organisasi cabang olahraga.
2. Membantu  meningkatkan kapasitas pelatih dan atlet bagi induk organisasi cabang olahraga olimpiade melalui program olympic solidarity.
3. Menyelenggarakan sistem keuangan dan penganggaran yang efisien, transparan dan akuntabel.
4. Berkoordinasi dengan pemerintah dan pemerintah daerah untuk menyelenggarakn pendidikan  dan pelatihan  (pembinaan dan pembekalan) gerakan olimpiade  yang dilandasi nilai-nilai olimpisme di berbagai daerah diseluruh Indonesia.
5. Membuat  program marketing (kampanye media, fundraising) untuk mendapatkan para sponsor potensial guna membantu program KOI.
6. Bersama para pemangku kepentingan dan induk organisasi olahraga merancang program kerja jangka pendek, menengah, dan panjang demi pencapaian prestasi atlet dipekan olahraga internasional

Jangka Pendek:

1. Sukses penyelenggaraan, administrasi, prestasi, dan ekonomi dalam   Asian Games Jakarta – Palembang 2018.
2. YOUTH OLYMPIC GAMES – BUENOS AIRES 2018

Jangka Menengah:

1. Sukses mengikuti SEA GAMES Philipines 2019
2. Sukses mengikuti WORLD BEACH GAMES – San Diego 2019

Jangka Panjang:

1. Sukses mengikuti Olimpiade Tokyo 2020
2. Sukses mengikuti Asian Games 2022




Tidak ada komentar:

Posting Komentar